Langsung ke konten utama

Melawan Raja Herodus yang dzalim

Sepanjang hari Nabi Zakariya a.s berdoa agar dikaruniai anak yang shaleh. Doa yang tulus itu, dikabulkan oleh Allah SWT maka, lahirlah bayi mungil yang diberi nama Yahya. Kelak, Nabi Zakariya dan Nabi Yahya a.s berjuang bersama-sama melawan kezaliman raja Herodus.

  • Raja yang kejam                                                                                   Nabi Yahya a.s hidup pada saat Yerusalem berada dibawah kekuasaan kekaisaran Romawi. Kerajaan itu dipimpin oleh raja Herodus. suatu hari, Raja Herodus berencana menikahi keponakannya, Herodia . suatu hari, Nabi Yahya menentang rencana itu. Sebab, pernikahan itu melanggar aturan Allah SWT. Herodia tidak ingin pernikahanya gagal. Dia meminta Herodus membunuh Nabi Yahya. Nabi Yahya meninggal dibunuh pasukan Herodus.
Penyesalan Nabi Zakariya a.s
pasukan romawi bergerak ke rumah nabi Zakariya a.s. Kali ini, tugas mereka terasa lebih mudah karena nabi Zakariya sudah amat tua. Dengan izin Allah SWT, sebuah pohon membelah dan nabi Zakariya bersembunyi di dalamnya. "Terimakasih, wahai pohon!" bisik nabi Zakariya. Tetapi, detik itu juga, dia menagis penuh penyesalan. tampa sadar, dia berterimakasih pada pohon bukan kepada Allah SWT dia bertaubat da Allah SWT mengampuninya asal nabi Zakariya bersabar saat nyawanya diambil. pasukan musuh diberi tahu iblis bahwa sang Nabi bersembunyi dalam sebuah pohon. mereka segera menggergajinya. nabi zakariya menahan semua rasa sakit untuk menebus dosa yang dilakukannya kepada Allah SWT pohonpun terbelah dan sang nabi wafat dengan ruh yang bersih.     


sumber: Enseklopedia bocah muslim
bantu dengan copy widget ini: 
 


Komentar

  1. herodus tu kan raja Romawi yg menjajah palestine ketika Nabi Yahya..... aku suka banget artikel ini kalau bisa di tambah lagi ya artikel seperti ini yang keren-keren ...... terimaksih.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

keseimbangan dunia dan akhirat

BI3- uddah lama gx posting... nah tadi siang di sekolah Ustd.Dian, mengajar tentang keseimbangan dunia dan akhirat (pelajaran quran hadits), yg menurut saya perlu untuk di share (^_^) "laisa bikhairikum mantaraka dunyahu liakhiratihi  walaa akhiratahu lidunyahu hatta yushiiba minhuma jami’an, fainnadunya balaghun ilal akhirati walatakuunuu kalla ‘alannaasi (rawahu ibnu ‘asakar ‘an anas)" artinya: bukan orang baik di antara kamu, barangsiapa yg meninggalkan kepentingan dunianya  utuk akhiratnya dan bukan akhiratnya untuk dunianya, sehingga dapat memadukan keduanya bersama. sesungguhnya dunia mengantarkan ke akhirat dan jangan menjadi beban orang lain" Di zaman nabi ada sahabat yg mengatakan: orang pertama : Nabi Muhammad saya tidak akan menikah, saya akan terus beribadah terus. orang ke dua  : Nabi Muhammad saya akan terus shalat di mesjid(kalau tidak salah) orang ke tiga   : Nabi Muhammad saya akan beribadah terus tidak berhenti(kalau tidak salah) ora...

cara membuat komputer kebal terhadap virus autorun

halo sobat, kali ini saya akan share " cara membuat komputer kebal terhadap virus autorun ", virus yang satu ini sudah tidak asing lagi bukan? virus ini dapat membuka aplikasi virus tanpa kita ketahui, dan aplikasi virus itu akan membuat virus autorun - autorun lain di setiap disk, nyebelin banget kan? virus ini bisa menularkan sality atau lebih parahnya lagi trojan. kalian pernah gx menemukan folder " recycler " nah itu virus ramnit, yang menularkan autorun . pertanyaannya "bagaimana cara mencegahnya?" berikut tips dari saya. [menggunakan super autorun ] software ini cukup membantu, software ini membuat sebuah " autorun yang kuat ", yang tak dapat di pengaruhi oleh virus, jadi software ini mencegah " virus autorun " membuat " autorun ", namun sayangnya software ini hanya dapat digunakan pada hardisk NTFS bukan pada FAT32 ( flashdisk ). Download :  http://ebsoft.web.id/files/super-autorun-1.0.1.10.zip [ untuk Flas...

Pengalaman menggunakan Speedy Instan

Lama tak jumpa kawan-kawan :D kali ini saya mau bagi-bagi pengalaman menggunakan Speedy Instan @wifi.id Tentang Speedy Instan        Apa itu Speedy Instan ?  Speedy Instan   adalah layanan Speedy dengan koneksi "normally open" yang dipasang pada pelanggan yang mengikuti program Broadband Ready        Pelanggan dapat menggunakan layanan Speedy setiap saat sesuai kebutuhan (pay as you use = PAYU) tanpa abonemen bulanan. Dengan sebelumnya TELKOM melakukan instalasi Speedy terlebih dahulu terhadap jaringan hingga instalasi modem di sisi pelangan dengan kondisi siap digunakan untuk koneksi internet. Tapi lewat wifi.id juga bisa loh :3 Pengalaman Menggunakan Speedy Instan        Sebenernya, bisa dibilang saya ini internet addict, 1 hari gak internetan itu rasanya berat banget (T^T) Yah karena banyak faktor yang membuat saya membutuhkan internet murah , beberapa diantaranya adalah: 1. Tugas Sekolah 2. U...